Beranda Teknologi 5 Laptop Gaming Murah Terbaik, Kualitas Bagus 2021

5 Laptop Gaming Murah Terbaik, Kualitas Bagus 2021

Screenshot_2021-01-13-14-36-55-78_c37d74246d9c81aa0bb824b57eaf7062_copy_800x490.jpg

review1st.com – Hampir setiap laptop gaming performa terbaik meski murah berkualitas bagus, pastinya selalu dibanderol dengan harga di atas laptop standar. Hal ini akan berbanding lurus dengan spesifikasi dan performa yang tentu sangat ngebut.

Maka dari pada itu jika kamu berencana untuk membeli laptop gaming murah, sebaiknya memperhatikan beberapa aspek utama agar kualitas bagus yang dicari sesuai harga.

Pecinta gaming sekaligus mereka yang memiliki pekerjaan multimedia dan kebanyakan aktivitas dikerjakan di depan laptop. Tentu saja wajib punya laptop yang biarpun harganya murah tapi punya performa kencang kualitas terbaik.

Laptop Gaming Murah Kualitas Bagus Agustus 2021

Ada beberapa hal penting yang perlu diperhatikan, seperti performa yang diukur dari processor dan kartu grafis yang digunakan.

Kemudian, resolusi layar yang tentunya demi kenyamanan pengguna saat bermain game dan melakukan editing, ruang penyimpanan RAM dan memori internal yang mumpuni. Serta tentu saja harga bersahabat dengan kantong.

Kami merangkum 5 pilihan laptop gaming murah terbaik dengan kualitas bagus yang dapat kamu jadikan daily driver di 2021.

1. ASUS TUF Gaming A15 FX506IH

Harga: Rp. 13 Juta

laptop gaming murah ASUS TUF Gaming A15 FX506IH

Spesifikasi ASUS TUF Gaming A15 FX506IH

  • Layar: 15.6? (16:9) LED-backlit FHD (1920×1080) Anti-Glare IPS-level 144Hz Panel with 45% NTSC With Adaptive Sync
  • Processor: AMD® Ryzen™ 5 4600H (3.0 GHz 8M Cache, up to 4.0 GHz)
  • Graphic Card: NVIDIA® GeForce® GTX 1650Ti , with 4GB GDDR6 VRAM
  • RAM: 8 GB DDR4
  • Storage: 512 GB SSD
  • Optical Drive: –
  • Konektivitas: Wi-Fi 5 (802.11 ac (2×2)) + Bluetooth® 5.0
  • Port: 1 x COMBO audio jack, 2 x Type-A USB 3.2 (Gen 1), 1 x Type-C USB 3.2 (Gen 2) with display supportDP1.4, 1 x Type-A USB2.0, 1 x RJ45, 1 x HDMI
  • Baterai: 48 Wh Li-Polymer

ASUS TUF Gaming A15 merupakan laptop kelas militer pertama di dunia dengan prosesor AMD Ryzen 7 nm. Pada sektor dapur pacu, TUF Gaming A15 juga ditunjang dengan RAM 8GB DDR4 serta kartu grafis NVIDIA GeForce GTX 1650Ti.

BACA JUGA:  Menggali Potensi Warga Subang Melalui Coding dan Analisis Data

Dengan segala fitur tersebut, laptop gaming murah atau terjangkau ini menawarkan performa berkualitas bagus di kelasnya dengan harga jual yang kompetitif.

2. HP Pavilion Gaming 15 DK0042TX i7 9750H

Harga: Rp. 13,5 Juta

laptop gaming terbaik HP Pavilion Gaming 15 DK0042TX i7 9750H

Spesifikasi HP Pavilion Gaming 15 DK0042TX i7 9750H

  • Layar: 15.6-inch Full HD (1920 x 1080)
  • Processor: 9th Gen Intel Core i7-9750H (2.60 – 4.50 GHz, 12 MB SmartCache)
  • Graphic Card: Intel UHD Graphics 630, Nvidia GeForce GTX 1650 4 GB
  • RAM: 8 GB 2666 MHz DDR4
  • Storage: 256 GB SSD + 1 TB 7200 rpm SATA HDD
  • Optical Drive: –
  • Konektivitas: Intel® Wireless-AC 9560 802.11a/b/g/n/ac (2×2) Wi-Fi® and Bluetooth® 5 Combo
  • Port: 1 multi-format SD media card reader, 1 USB 3.1 Gen 2 Type-C™ ; 1 USB 3.1 Gen 1 Type-A; 2 USB 3.1 Gen 1 Type-A; 1 HDMI; 1 AC smart pin; 1 RJ-45; 1 headphone/microphone combo
  • Baterai: 3-cell, 52.5 Wh Li-ion

HP Pavilion Gaming 15 dijual dipasaran saat ini di angka tiga belas jutaan. Hadir dengan desain futuristik yang menonjolkan nuansa gaming.

Laptop gaming murah berkualitas terjangkau ini hadir dengan layar Full HD berukuran 15,6 inci dan ditenagai pada sektor dapur pacu dengan 9th Gen Intel Core i7-9750H (2.60 – 4.50 GHz, 12 MB SmartCache) yang handal dan mampu menyajikan performa tinggi untuk dapat memainkan game-game dengan pengaturan ultra.

Serta ditunjang dengan kartu grafis Intel UHD Graphics 630, Nvidia GeForce GTX 1650 4 GB dan didukung RAM sebesar 8GB dan penyimpanan internal 256 GB SSD + 1 TB 7200 rpm SATA HDD membuat laptop ini terasa kemurahan dengan banyak keunggulan diatas.

3. Acer Nitro 5 AN515-54-76RU i7-9750H

Harga: Rp. 13,7 Juta

laptop gaming Acer Nitro 5 AN515-54-76RU i7-9750H

Spesifikasi Acer Nitro 5 AN515-54-76RU i7-9750H

  • Layar: 15.6? FHD (1920 x 1080) IPS
  • Processor: Intel® Core™ i7-9750H Processor (2.60 GHz. up to 4.50 GHz. 12M Cache)
  • Graphic Card: NVIDIA GeForce GTX 1650 4GB
  • RAM: 8 GB DDR4
  • Storage: SSD 512 GB M.2 2280 NVME
  • Optical Drive: –
  • Konektivitas: 802.11ac wireless LAN, Bluetooth 4.0, Gigabit LAN
  • Port: USB Type-CTM port: USB 3.1 Gen 1 (up to 5 Gbps), 2 x USB 3.1 Gen1 ports with one featuring power-off USB charging
  • USB 2.0 port, HDMI® 2.0 port with HDCP Support 3.5 mm headphone/speaker jack, supporting headsets with built-in microphone, Ethernet (RJ-45) port
  • Baterai: 4-cell 3220 mAh Li-Polymer
BACA JUGA:  Microsoft baru saja meluncurkan Office 2024

Dilabeli dengan harga Rp. 14 Jutaan Acer Nitro 5 hadir dengan chipset mumpuni Intel Core i7-9750H Processor (2.60 GHz. up to 4.50 GHz. 12M Cache).

Didukung dengan RAM 8GB DDR4 serta kartu grafis NVIDIA GeForce GTX 1650 4GB dan penyimpanan SSD seluas 512 GB. Membawa desain gahar, rasanya sangat layak sekali memasukan laptop game ini dalam daftar rekomendasi terbaik ini.

Laptop gaming murah ini hadir dengan tampilan layar mencapai 120 Hz, yang akan menjamin penyajian pengalaman visual yang berkualitas saat dibawa beraktivitas gaming maupun aktivitas multimedia berat sekalipun.

4. Lenovo IdeaPad Gaming 3i i5-10300H

Harga: Rp. 13 Juta

laptop gaming murah Lenovo IdeaPad Gaming 3i i5-10300H

Spesifikasi Lenovo IdeaPad Gaming 3i i5-10300H:

  • Layar: 15.6? FHD (1920 x 1080) IPS, 120Hz, 250 nits, 45% color gamut
  • Processor: 10th Gen Intel Core i5-10300H Quad-core (2.50 – 4.50 GHz, 8 MB SmartCache)
  • Graphic Card: Intel® UHD Graphics, NVIDIA GeForce GTX 1650 4 GB GDDR5
  • RAM: 8 GB DDR4
  • Storage: 512 GB PCIe SSD
  • Optical Drive: –
  • Konektivitas: 2×2 WiFi 6 802.11 ax, Bluetooth® 5.0
  • Port: 2x USB 3.1 (Gen 1), 1x USB-C 3.1, 1x HDMI 2.0, 1x RJ45, Headphone / mic combo, Novo hole
  • Baterai: 3 cell 45Wh

Lenovo IdeaPad Gaming 3i i5 10300H hadir dengan tampilan mulus 120 Hz sehingga akan membuat pengalaman gameplay akan terasa mulus dan cepat.

Laptop gaming murah berkualitas bagus ini memiliki desain yang tangguh, stylish serta sporty sehingga sangat cocok sekali bagi kamu si anak muda produktiv yang juga hobi bermain game.

Pada sektor dapur pacu Lenovo IdeaPad Gaming 3i i5 ditenagai dengan processor 10th Gen Intel Core i5-10300H serta didukung dengan 8GB RAM DDR4 serta dilengkapi dengan kartu grafis Intel UHD Graphics, NVIDIA GeForce GTX 1650.

BACA JUGA:  XL Axiata Berhasil Raih Penghargaan Tertinggi di Stellar Workplace Award 2024

Alhasil, dukungan hardware itu mampu membuat laptop ini tetap berjalan mulus dan bisa dibawa pada pengaturan tinggi saat bermain game berat sekalipun.

Pada sektor keyboard, dilengkapi dengan lampu latar berukuran penuh yang dibuat ergonomi, serta sistem pendinginan dengan ventilasi ganda dan kipas double yang efektif mendinginkan suhu saat bekerja berat.

5. MSI GF63 9RCX i7-9750H

Harga: Rp. 12 Juta

 MSI GF63 9RCX i7-9750H  laptop gaming terbaik

Spesifikasi MSI GF63 9RCX i7-9750H

  • Layar: 15.6? FHD (19201080), Thin Bezel, IPS Level
  • Prosesor: Intel Core i7-9750H Processor
  • Graphic Card: nVidia GeForce GTX 1050 Ti, 4GB GDDR5 RAM: 8 GB DDR4 2.666Mhz Storage: 256 GB NVMe PCIe SSD
  • Optical Drive: No
  • Konektivitas: Intel Wireless-AC 9560 (22 a/c) + BT v5
  • Port: 1x TYPE-C USB3.2 GEN1, 3x TYPE-A USB3.2 GEN1, 1x RJ45, 1x HDMI (4K @ 30Hz), 1x Mic-iN, 1x Headphone-out
  • Baterai: 3Cells, 51Whr

MSI GF63 9RCX merupakan laptop gaming murah keluaran MSI yang paling laris di pasaran hingga saat ini. MSI merupakan brand asal Hongkong yang memiliki spesifikasi khusus pada laptop gaming.

Produk keluaran MSI pun dikenal sebagai laptop gaming yang bertenaga mumpuni serta selalu memberikan spesifikasi istimewa sehingga dengan cepat mampu menjadi salah satu merek laptop gaming elit di pasaran laptop dunia.

MSI GF63 9RCX merupakan varian dari MSI yang paling terjangkau dipasaran, dijual di kisaran harga Rp11 sampai Rp12 jutaan. Laptop gaming ini dibekali dengan prosesor Intel Core i7-9750H yang punya kualitas bagus.

Didukung dengan kartu grafis gaming mumpuni di kelasnya, nVidia GeForce GTX 1050 Ti, serta RAM 8 GB serta layar 15,6 inci yang akan memberikan pengalaman seru saat dibawa bermain game.

Nah, adakah laptop gaming harga murah terjangkau dengan performa terbaik buat kalian di Agustus 2021. Simak updatenya di bulan depan.