Beranda Berita Subang Vaksinasi di Subang Capai 31 Persen

Vaksinasi di Subang Capai 31 Persen

99e5a6e1e34d7c87d73efa9b8097445d.jpg

KBRN, Subang: Capaian vaksinasi Kabupaten Subang, terus merambat naik hingga mendekati 31 persen.

Kepala.Dians Kesehatan Kabupaten Subang dr. Maxi mengungkapkan, target tersebut belum termasuk capaian vaksinasi yang dilakukan TNI/Polri dan Pemkab Subang pada Sabtu (25/9/2021) ini.

“Capaian vaksinasi kita dari hari ke hari terus merangkak naik,” ujar dr. Maxi kepada RRI.

BACA JUGA:  PIMPIN UPACARA PELEPASAN KORBAN PERUNDUNGAN, PJ BUPATI SUBANG TEGASKAN PROSES HUKUM HARUS BERJALAN

Menurut Maxi, target 50 persen hingga akhir bulan September nanti, sebenarnya bisa tercapai, jika stok vaksinnya ada.

“Kita kan sekarang ini menunggu vasokan vaksinasi, kalau dulu kita cari yang mau di vaksin, tetapi sekarang malah sebaliknya. Saat masyarakat mnyerbu vaksinasi, stoknya kita kekurangan,” terangnya.

Ia menambahkan, vaksinator dari TNI/Polri dan Pemkab Subang sebenarnya siap tenpur, jika stok vaksinasinya ada.

BACA JUGA:  Sarana dan Prasarana SMP di Subang Butuh Perhatian: Fokus Perbaikan Ruang Kelas Rusak

“Kalau kita mah sih siap saja, kapan dan dimanapun, jika masyarakat minta, jika stoknya siap,” tandas Maxi.